Pengertian Aritmatika | Aritmatika #1 - TeachMeSoft

Pengertian Aritmatika | Aritmatika #1

Pengertian Aritmatika 1

Assalamualaikum sahabat Teach Me...
Sebelum artikel ini dibuat ternyata masih banyak yang belum mengetahui bahwa tambah, kurang, bagi, dan kali merupakan bagian aritmatika. Padahal  operasi tersebut sering digunakan pada kehidupan sehari-hari. Parahnya lagi ternyata masih ada saja mahasiwa yang tidak mengetahui , taunya operasi tambah ya tambah , kalau operasi kurang ya kurang dan tidak pernah peduli siapa penemunya... wkwkwk.... betul juga sih, cuman kita sebagai mahasiwa harus menjelaskan secara ilmiah dan sistematis. Oke langsung saja kepenjelasan.

Apa itu Aritmatika/ Aritmetika ?

Pengertian Aritmatika 2Aritmatika/ Aritmetika secara sederhana merupakan ilmu hitung (al-hisab), yang memiliki beberapa operasi dasar yaitu penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian. Aritmatika juga merupakan ilmu paling dasar (pendahuluan) dalam Matematika.









Disqus comments